Mempercepat Komputer Dengan Setting Visual Windows

Mempercepat Komputer Dengan Setting Visual Windows

Pernahkah sobat merasa kalau komputer berjalan kurang maksimal alias lelet? kalau memang iya, sekarang coba sobat baca baik-baik artikel ini karena kali ini kita akan melakukan setting visual windows di komputer biar kinerjanya bisa maksimal dan gak lelet.

Sebenarnya ada banyak cara untuk membuat kinerja komputer bisa maksimal, seperti dengan mengupdate driver komputer, melakukan pembersihan secara rutin dan lain sebagainya. Kali ini kita akan coba cara yang palig simple, yaitu dengan mensetting visual windows nya.

Mempercepat Komputer Dengan Setting Visual Windows
windows 10 preview
Buat yang pake windows 7 mungkin tampilan windows setelah melakukan tutorial ini akan berubah drastis, tapi bagi pengguna windows 8 keatas mungkin tampilan tidak jauh berubah tapi efeknya sangat terasa.

Ok sob langsung lanjut ke langkah-langkahnya :

1. Tekan tombol Start + Pause/break yang ada di keyboard untuk masuk ke system properties windowsnya.

2. Setelah masuk ke system properties, klik menu Advanced system settings yang ada di bagian kiri.

Mempercepat Komputer Dengan Setting Visual Windows

3. Setelah itu akan muncul menu Advanced system settings, silahkan klik "Settings"

Mempercepat Komputer Dengan Setting Visual Windows

4. Maka akan terbuka menu settings, silahkan pilih opsi "Adjust for best performance"

Mempercepat Komputer Dengan Setting Visual Windows

5. Terakhir silahkan klik OK

**

Gimana sob, mudah bukan? seperti itulah caranya biar windows bisa berjalan lebih maksimal dan cepat, sampai sini dulu pembahasan kita tentang cara mempercepat komputer dengan setting visual windowsnya, semoga bermanfaat :) jumpa lagi di artikel saya yang lain.



Contact Us

Name

Email *

Message *